Matthijs De Ligt Tampil Buruk Saat Debut Di Serie A, Virgil Van Dijk: Dia Tetap Kalem

bola88

DewaSport.asia – De Ligt diklaim tetap tenang sekalipun debutnya berjalan cukup buruk karena Juventus kebobolan tiga gol dalam kemenangan 4-3 atas Napoli.

Virgil van Dijk menyebut rekan setimnya di timnas Belanda Matthijs de Ligt tidak terpengaruh dengan debut buruknya di Serie A bersama Juventus.

bola88

Mantan bek Ajax De Ligt menerima banyak kritikan saat dipercaya turun sebagai bek sentral menggantikan Giorgio Chiellini dalam kemenangan dramatis 4-3 atas Napoli pada akhir pekan kemarin.

Pemuda berusia 20 tahun itu diduetkan dengan Leonardo Bonucci menyusul cedera ACL yang menimpa Chiellini, dan ia beberapa kali kewalahan untuk meladeni lini serang Napoli.

Sebelumnya pelatih Belanda Ronald Koeman membela anak asuhnya tersebut, dan bintang Liverpool Van Dijk memilih hal yang sama.

“Saya melihat Matthijs datang [ke pemusatan latihan Belanda] dengan sangat normal. Tidak ada yang aneh,” kata Van Dijk di sesi konferensi pers jelang bentrok melawan Jerman, Sabtu (7/9) dini hari WIB.

“Semua orang yang kenal dia juga tahu bahwa dia selalu tenang dalam menghadapi situasi semacam ini.

“Tentu saja, saya berbicara dengan dia. Namun kami tidak perlu saling banyak bicara. Saya juga berpikir, ini adalah sesuatu yang hanya Anda bicarakan ketika Anda kembali bertemu satu sama lain.

“Setelah itu, fokusnya ada pada masa depan dan pertandingan yang ada di depan karena kami adalah duet. Jadi itulah yang kami lakukan.”

DewaBet.asia – Agen Taruhan Judi Bola Online Terbaik, Terbesar dan Terpercaya

bola88