Sempat Tertinggal dari PSM, Persela Bangkit dan Menjauhi Zona Degradasi

bola88

DewaSport.asia – Persela Lamongan memetik kemenangan penting saat membungkam PSM Makassar dengan skor 3-1 di stadion Surajaya, Sabtu (7/12/2019). Persela kini sedikit lega bisa menjauhi zona degradasi

Sempat tertinggal, Persela Lamongan ungguli PSM lewat gol Rafinha, Sugeng Efendi dan Alex. Sedangkan gol PSM Makassar dicetak Rizki Pellu. Kemenangan ini penting bagi Persela yang ingin keluar dari zona degradasi.

bola88

Persela Lamongan langsung menggebrak di awal laga. Baru satu menit pertandingan berlangsung, Delvin langsung membuka peluang tapi melebar.

Menit ke-7, Persela lagi-lagi membuka peluang lewat Rafael Rafinha. Namun, tembakannya masih bisa dihalau Maitimo yang berdiri di posisi yang tepat saat gawang kosong.

Menit ke-31, Rizki Pelu berhasil mengubah skor jadi 1-0. Dia manfaatkan bola muntah hasil tangkapan tidak sempurna dari kiper Persela, Dwi. Persela Lamongan tak mau menyerah. Pada menit ke-40, mereka berhasil menyamakan skor menjadi 1-1 lewat penalti Rafael.

Usai gol tersebut, pertandingan menjadi menjurus kasar. Wasit harus mengeluarkan beberapa kartu kuning terutama untuk pemain PSM Makassar. Hingga babak pertama berakhir skor 1-1 antara Persela Lamongan melawan PSM Makassar tetap bertahan.

PSM mengambil inisiatif serangan di awal babak kedua. Namun rapatnya barisan pertahanan tuan rumah membuat Balde tak mendapatkan peluang berarti, dan tembakannya dari sudut sempit berhasil dimentahkan Dwi pada menit 56.

Pada menit ke-71, Sugeng Efendi akhirnya membuat Persela Lamongan ungul 2-1 atas PSM Makassar.

Persela mendapatkan peluang kembali di menit ke-76 tapi gagal dimanfaatkan dengan baik. Persela benar-benar ungguli PSM setelah Alex menambah keunggulan menjadi 3-1.

Alex mencetak gol di menit ke-90 sekaligus memberi garansi kemenangan untuk Persela. Hingga pertandingan kedua berakhir, Persela tetap unggul 3-1 atas PSM.

DewaBet.asia – Agen Taruhan Judi Bola Online Terbaik, Terbesar dan Terpercaya

bola88